imajinatime
Buku imajinatime(1)
Please Love Me, Uncle!
Romantis "Paman, tolong... Ania sakit."
Awalnya, Ania hanyalah seorang gadis kecil. Dia diselamatkan oleh seorang pria dari ambang kematian. Sembari merintih kesakitan, Ania memeluk erat tubuh sang penolongnya. Cinta pertamanya.
Emilio pun memutuskan membesarkan dan merawat gadis tujuh tahunan itu. Hingga belasan tahun, Ania tumbuh menjadi gadis jelita yang memikat. Namun, dia menepis semua perasaannya bahwa kini Ania sudah berusia dua puluh tahunan. Terlebih ada seorang Jenith.
Ania jadi bingung. Setiap ada lelaki yang mendekatinya, sang paman akan marah besar kepadanya. Sedang Emilio terkesan tak menganggapnya sebagai gadis cantik. Hingga dia bertanya, “Jadi, pria yang baik untuk Ania itu seperti apa, Paman?” tuntutnya.
Emilio pun terkesiap. Akankah dia menjawab dengan jujur? Atau membiarkan cinta seorang Ania bertepuk sebelah tangan, selamanya? Anda mungkin suka
Cinta yang Membara: Tidak Bisa Melupakanmu
Sancho Pintus "Meskipun merupakan gadis yatim piatu biasa, Diana berhasil menikahi pria paling berkuasa di kota. Pria itu sempurna dalam segala aspek, tetapi ada satu hal - dia tidak mencintainya.
Suatu hari setelah tiga tahun menikah, dia menemukan bahwa dia hamil, tetapi hari itu juga hari suaminya memberinya perjanjian perceraian. Suaminya tampaknya jatuh cinta dengan wanita lain, dan berpikir bahwa istrinya juga jatuh cinta dengan pria lain.
Tepat ketika dia mengira hubungan mereka akan segera berakhir, tiba-tiba, suaminya tampaknya tidak menginginkannya pergi. Dia sudah hampir menyerah, tetapi pria itu kembali dan menyatakan cintanya padanya.
Apa yang harus dilakukan Diana, yang sedang hamil, dalam jalinan antara cinta dan benci ini? Apa yang terbaik untuknya?"